Pages

Senin, 25 Februari 2019

Danny Ainge Percaya Diri Akan Kekuatan Timnya Di Babak Playoff


BeritaOlahraga - General Manager Boston Celtics, Danny Ainge percaya diri akan kekuatan timnya di babak playoff. Menurutnya, skuad Celtics tergolong sempurna dan tidak memiliki celah sama sekali.

Performa Celtics di musim ini bisa dikatakan tidak konsisten meski skuad mereka sudah tergolong cukup mumpuni. Dari 59 pertandingan yang telah dilakoni, tim yang khas dengan warna hijau mampu meraih 37 kemenangan di antaranya.

Hasil ini tidak terlalu buruk. Namun, melihat skuad Celtics yang begitu kuat, mereka seharusnya bisa berbicara lebih banyak dari itu.

Menanggapi performa timnya yang tidak stabil, Ainge mengklaim bahwa masalah cedera adalah faktor X yang membuat penampilan timnya tidak optimal.

Jumlah pemain yang menderita cedera membuat Celtics tidak dapat bermain dengan kekuatan penuh di setiap pertandingannya. Jika semua pemain sehat, Ainge yakin Celtics bisa mengalahkan siapa pun termasuk juara bertahan musim lalu, Golden State Warriors.


"Kami hanya perlu bersabar dan menunggu. Yang jelas adalah bahwa kami sama sekali tidak memiliki kelemahan di tim ini. Menjelang babak playoff, kami hanya perlu menemukan chemistry satu sama lain dan memperkuat strategi kami. Secara komposisi tim, tidak ada masalah untuk dikhawatirkan. Ada banyak pemain yang masih cedera. Jika semuanya sehat, maka tidak ada yang bisa menghentikan kami," pungkas Ainge.



HitsQQ Agen Poker Online Terbesar Dan Terpercaya Di Indonesia

Situs Poker Online Dengan Tingkat Presentase Kemenangan Tinggi!!!

Hot Promo
Bonus Rollingan 0,5% Dibagikan 2 kali dalam seminggu (Senin dan Jumat)
Bonus Refferal 20%

Proses Depo & WD Tercepat ( WD tanpa Batas )
No Robot
Fairplay 100%
Real Player VS Player

Daftar dan rasakan menjadi Jutawan sekarang juga!

0 komentar:

Posting Komentar